Beasiswa

Biaya Pendidikan

Penerimaan Mahasiswa Baru

Telah dibuka

Berdirinya Institut Agama Islam Latifah Mubarokiyah (IAILM) Suryalaya Tasikmalaya bermula dari cita-cita Syaikh KH. Abdullah Mubarok bin Noor Muhammad r.a. sebagai pendiri pertama Pondok Pesantren Suryalaya Tahun 1905. Harapan ini kemudian direalisasikan oleh putra beliau KH. Ahmad Sohibul Wafa Tajul Arifin r.a. sebagai pemegang amanah berikutnya. Kelahirannya dilandaskan pada cita-cita luhur yakni ikut serta dalam mencerdaskan bangsa, meningkatkan kualitas kepribadian dan memperluas cakrawala pengetahuaan umat Islam

Testimoni Lulusan